1. Ponsel Alam
Ponsel Teraneh Pertama ini terbuat dari jerami alias rumput kering. Nggak nyampe dua tahun bakalan rontok menyisakan display dan tombolnya saja. Meski konsepnya “recycling” atau bisa diperbarui bagus, sepertinya ponsel ini tidak praktis.
Designer: Je-Hyun Kim
2. Ponsel Window
Pengen ada fitur cuaca di ponsel Anda? Nah, ponsel yang satu ini secara prediktif sanggup memprediksi cuaca di mana saja bahkan di lokasi yang tidak bisa diprediksi(?) Mungkin saja ponsel model begini bakalan muncul suatu saat nanti.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar